Dihari Jum’at Agung Umat Kristiani, Hj. Fitriani Manurung Bagikan Sembako Kepada Tukang Parkir

  • Whatsapp

MEDAN | SINARLINTASNEWS.COM – Dihari Besar umat kristiani tepat pada tanggal 10 April Wafat Isa Almasih atau Jumat Agung , Hj. Fitriani Manuring, S.Pd, M.Pd berbagi sembagi sembako kepada sejumlah warga di beberapa lokasi kota Medan.

Pembagian Sembakl tersebut diutamakan bagi warga menengah kebawah yang terkena dampak Virus Corona (covid-19). Diantaranya para tukang-tukang parkir yang berda di pinggiran jalan mencari rezeki.

“Pembagian sembako ini kita utamakan warga yang benar-benar layak untuk dibantu, dari kemarin saya perhatikan di sepanjang jalan Kota Medan ini banyak bapak dan Ibu tulang parkir. Lahan parkir yang mereka jaga sepi akibat cobid-19 ini, itu sebab kita sedikit berbagi kepada mereka,” kata Fitiriani.

Fitriani mengungkapkan, Rezeki yang Ia miliki bukanlah haknya sepenuhnya, melainkan hak sebagian orang -orang yang kurang mampu.

“Apa yang kita miliki itu belum tentu milik kita seutuhnya, ini bukan masalaj politik atau masalah popularitas, melainkan rasa kemanusiaan. Kita bayangkan jika kita di posisi mereka, tentunya kita akan dapat merasakan apa yang mereka rasakan. Saya masih ingat pesan yang pernah diamanahkan kepada saya, Melangkah dan terus bergerak, jangan lupakan Allah di setiap langkahmu, dan jangan lupa berbagi kepada mereka yang membutuhkan,” ungkapnya.

Fitriani berharap, bantuan yang diberikan dapat meringankan beban ekonomi para tukang parkir tersebut, dan juga berharap dengan adanya pembagian tersebut, para tukang parkir dapat mengurangi aktivitas di luar rumah di saat musim Virus Covid-19 ini,” katanya.

“Saya tergugah karena saya tidak ingin mereka sedih, kita juga berharap agar dapat mampu membantu warga ini, selali lagi saya latakan ini bulan spla polotik dan popularitas, Mari kita bantu mereka yang sedang membutuhkan semampu kita. tutupnya.

Seperti diketahui, sebelumya pembagian sembako tersebut juga telah dibagika kepada sejumlah warga dan juga para tukang becak serta para driver ojol.

Sementara itu, seorang juru parkir yang mengaku bernama Abdi, setiap hari mengatur parkir di pingir jalan, merasa terharu ketika menerima bantuan dari Fitriani Mamurung.

“Saya merasa bersyukur dan terharu menerima bantuan ini, Disaat kami lagi membutuhkan datang bantuan dari Ibu Fitriani. Apalagi dalam suasana Virus Corona ini, kami benar-benar terpuruk, kita murni membantu tanpa membeda-bedakan,” ungkap Abdi

Hal yang sama dikatakan B. Panggabean yang juga berprogesi sebagai tulang parkir mengucapkan terimakasih kepada Fitriani Manurung yang telah membantu kami datang dan membantu mereka.

“Terima lasih yang sebanyak-banyak Kepada Ibu Fitriani, hari ini saya sangat lega ada yang bisa saya bawa pulang untuk keluarga. Saya tidak dapat membalaskannya, semoga Allah SWT lah yang akan melipah gandakan kepada Ibu,” ungkapnya.

Pos terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *